Tom MC Ifle @Motivatalk Eps 7-5 “3 Rahasia Bagaimana Memulai Bisnis”

  • Memulai bisnis karena kepepet
    • Arthur Fry,  ia adalah orang gagal, selalu gagal menciptkan lem yang daya rekatnya kuat. Seberapa keras usahanya selalu memberi hasil lem yang mudah lepas. Akhirnya ia memutuskan untuk membuat kertas lem  yang mudah lepas  tanpa merusak alasnya, maka muncullah Post it! Paten post it membuat Arthur Fry kaya raya.
    • Di Amerika ada seorang pengusaha minuman yang gagal berkali kali dalam membuat minuman kesehatan, ia bernama John Pemberton… akibat kegagalan berkali-kali dan hampir membuatnya frustrasi, maka akhirnya ia menciptakan minuman yang sekarang kita sebut Coca Cola.
    • Pada suatu hari Roy Plunket mendapat kecelakaan hebat ketika ia salah melapisi radiatornya dengan chlolofluorocarbon….disanalah  ia menemukan ide membuat alat masak anti gores, yang kita sebut Teflon.
    • Ada orang yang bisnis bakso gagal, jual property gagal, bisnis resto gagal, ikut MLM gagal, jadi developer gagal juga akhirnya jadi motivator…